Kebijakan privasi ini menjelaskan bagaimana Kami mengumpulkan, melindungi dan menggunakan informasi pribadi Anda (“Pengguna”) selama mengakses di situs web nurulfalah.or.id. Kebijakan privasi yang dimaksud pada halaman ini (“Kebijakan”) adalah acuan untuk mengatur dan melindungi penggunaan data dan informasi penting para pengguna Situs (“Anda”).
Nurulfalah.or.id menggunakan Informasi di dalam file-file log server meliputi IP address, jenis browser, Internet Service Provider (ISP), halaman referring/keluar, dan jumlah klik untuk keperluan menganalisis kecenderungan, mengelola situs, melacak pergerakan pengguna di sekitar situs.
Nurulfalah.or.id mengumpulkan informasi demografis. IP address, dan informasi lain tersebut tidak terkait dengan informasi apapun yang bersifat pribadi.
Nurulfalah.or.id juga memberlakukan sharing content yang bertujuan untuk menyebarluaskan dan mendistribusikan isi dari keseluruhan situs ini secara legal dan transaparan sesuai dengan hukum dan perundangan yang berlaku.
Kami meminta informasi yang diperlukan agar dapat memenuhi permintaan Anda untuk menggunakan Situs. Informasi Anda Kami simpan dan digunakan sesuai dengan ketentuan Undang-Undang, peraturan, kebijakan dan hukum pemerintah yang berlaku. Apabila Anda memilih untuk tidak memberikan informasi apapun, Kami mungkin tidak dapat memenuhi permintaan Anda dalam menggunakan Situs ini, tetapi Anda tetap bisa menggunakan Situs ini sebagai pengguna umum.
Dalam hal tertentu Kami menggunakan informasi Anda untuk meningkatkan mutu dan pelayanan Situs.
Kami tidak menjual, menyewakan dan memberikan informasi Anda kepada pihak lain, kecuali apabila ditentukan pada persyaratan lain dan diminta oleh pihak yang berwajib menghendaki untuk meminta informasi kepada Kami
Kami tidak bertanggungjawab atas pemberian, pengungkapan dan pertukaran informasi yang dilakukan oleh Anda sendiri.
Apabila terdapat pertanyaan mengenai Kebijakan ini mohon hubungi kami melalaui fitur Kontak.